Menu

Cerita yang Ingin Kau Lupakan

Jika Hari Ini Aku Bercerita

Ada banyak hal yang ingin dikatakan namun tak pernah tersampaikan. Hari ini, kamu punya kesempatan untuk bercerita—tentang luka, kebahagiaan, atau rahasia yang selama ini kamu simpan. Ada cerita yang ingin kita hapus dari ingatan, tapi justru terus mengetuk hati. Inilah waktunya untuk bercerita tentang kisah yang pernah membuatmu menjadi “kamu” yang sekarang.

Ceritakan Sekarang!

Menulis untuk Mengenang, Menulis untuk Melupakan

Dari Imajinasi ke Dunia Nyata

EKSPLOR KARYA

Ekspresi

Mengungkapkan perasaan yang tak bebas terucap.

Kenangan

Menyimpan, mengenang, atau melepaskan masa lalu.

Penyembuhan

Menulis untuk meredakan luka dan beban hati.

Imajinasi

Menghidupkan ide dan menciptakan dunia baru.

Our Shop

Check Our Products

More Products

Suara di Balik Senyuman

Antara Aku, Kamu, dan Cerita yang Hilang

Pernahkah kamu merasa ada sesuatu yang hilang dalam sebuah kisah? Mungkin itu pertemuan, pengakuan, atau akhir yang bahagia. Cerita ini mengajakmu untuk menemukan bagian yang hilang. Tak semua senyuman berarti kebahagiaan. Ada suara kecil yang bersembunyi di baliknya—cerita tentang perjuangan, kehilangan, atau kebahagiaan sederhana yang jarang didengar.

PELAJARI

Team Card TintaMu

Saatnya kamu menjadi keluarga besar Tim Mahakarya TintaMu! Tunggu apa lagi…

Kirim Karya

testimonials

Apa Kata Mereka

Mulailah berkarya, karena setiap goresan yang kau tinggalkan akan terus hidup. Biarkan tulisanmu menjadi jejak yang dikenang selamanya.

Keluarga Alfatih

Di sini, setiap gagasan punya nyawa untuk dihidupkan. Tidak ada ide yang terlalu kecil, karena setiap langkahmu bisa menjadi awal mahakarya.

Keluarga Utsman

Tempat ini adalah panggung bagi kreativitasmu. Bersama, kita menjadikan tulisan lebih dari sekadar kata—ia menjadi cahaya yang menyentuh banyak hati.

Keluarga Ibnu Taimiyah

aku pergi, tapi karya tetap abadi

Karya Terciamik!

Sparkling Life

Buatlah kilauan-kilauan itu bermakna. Dengan pendengaran, penglihatan, dan hati atau pikiran yang jernih, memahami siapa kita? Dari mana kita berasal? Dimana kita berada saat ini? Dan kemana kita akan kembali?
Read MoreSparkling Life

Lisan Manusia

Tak terlepas dari lisan manusia. Tak terlepas dari cercaan, hinaan, makian, karena kita manusia. Tak terlepas dari menggunjing atau mendapat gunjingan manusia. Tiap-tiap manusia yang berbudi pekerti luhur, pun yang mengalir mengikuti arus tak terhindar dari lisan manusia.
Read MoreLisan Manusia

Berbagi

Berbagi, yang umumnya disebut sharing, begitu unik nan menarik. Dalam hal ini dimaknai bercerita, berkeluh kesah, dan menyulam senyum hingga tawa yang menggelitik.
Read MoreBerbagi

Kesempatan

Kesempatan, seputih susu, semanis madu. Menorehkan senyuman setelah ditunggu, menyalakan api semangat yang menggebu-gebu. Kesempatan, mahal harganya, murah melewatkannya.
Read MoreKesempatan

You cannot copy content of this page

Beranda
Akun
Ebook
Cari
Ajukan
Karya
Utsman
Instal